Peran Status Gizi terhadap Aktivitas Fisik, Prestasi Belajar Dan Body Image Mahasiswa di Indonesia: Tinjauan Literatur

Penulis

  • Fara Disa Durry universitas pembangunan nasional veteran jawa timur Koresponden Author
  • Alya Shofiyah Zahira Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur Penulis
  • Kendra Callista Satyafebrianti Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur Penulis
  • Putri Noviana Agustina4 Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur Penulis
  • Rafi Auliya Arbani Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur Penulis
  • Irma Seliana Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur Penulis

Kata Kunci:

antropometri, indeks massa tubuh, prestasi_status_gizi, status gizi

Abstrak

Latar Belakang: Status gizi yang optimal memainkan peran kunci dalam mendukung aktivitas fisik yang sehat dan produktif pada mahasiswa. Mahasiswa yang memiliki status gizi yang seimbang cenderung memiliki tingkat energi dan kebugaran yang lebih baik sehingga dapat memotivasi dan meningkatkan partisipasi mereka dalam aktivitas fisik dan kinerja akademik. Ketidakseimbangan status gizi dapat memberi dampak negatif terhadap kemampuan kognitif, konsentrasi hingga berdampak pada hasil akademik mahasiswa. Selain itu, mahasiswa dengan status gizi kurang atau obesitas cenderung memiliki pandangan negatif terhadap bentuk tubuhnya. Tekanan sosial, standar kecantikan media, serta norma-norma sosial menjadi faktor yang ikut memengaruhi persepsi body image mahasiswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh status gizi terhadap aktivitas fisik, prestasi belajar, dan body image mahasiswa di Indonesia. Metode penelitian merupakan tinjauan literatur dari google scholar dan garuda sebagai pencarian database. Kata kunci yang digunakan adalah status gizi, indeks massa tubuh, antropometri, aktivitas, prestasi, body image, dan mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan mahasiswa dengan status gizi kurang cenderung memiliki aktivitas dan prestasi belajar lebih rendah dibandingkan dengan status gizi yang normal. Status gizi yang tidak optimal berkaitan dengan body image mahasiswa. Kesimpulan: Penting bagi institusi pendidikan dan pihak terkait di Indonesia untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya pola makan sehat dan seimbang, aktivitas fisik yang teratur untuk mendukung kesehatan dan kesejahteraan mahasiswa. Dengan memperhatikan status gizi yang optimal, diharapkan dapat meningkatkan aktivitas fisik, prestasi belajar, dan body image yang positif pada mahasiswa di Indonesia.

Kata Kunci: status gizi, indeks massa tubuh, antropometri, aktivitas, prestasitatus gizi, prestasi, gizi, mahasiswa

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Referensi

Afriani, A. E., Margawati, A., & Dieny, F. F. (2019). Tingkat Stres, Durasi dan Kualitas Tidur, serta Sindrom Makan Malam pada Mahasiswi Obesitas dan Non Obesitas Fakultas Kedokteran. Sport and Nutrition Journal, 1(2), 63–73. https://doi.org/10.15294/spnj.v1i2.35014

Amoore, B. Y., Gaa, P. K., Ziblim, S.-D., & Mogre, V. (2023). Preparedness of Medical Students to Provide Nutrition Care Following A Nutrition Education Intervention. BMC Research Notes, 16(88), 1–7. https://doi.org/10.1186/s13104-023-06348-5

Astuti, L. W., Yuliana, N., & UtamI, S. (2023). Gambaran Indeks Massa Tubuh (IMT) Mahasiswa DIII Keperawatan Fakultas Kesehatan Universitas Samawa. Jurnal Kesehatan Samawa (JKS), 6(1), 24–29. https://doi.org/https://doi.org/10.58406/jks.v6i1.679

Badan Pusat Statistik. (2022). Jumlah Perguruan Tinggi, Dosen, dan Mahasiswa (Negeri dan Swasta) di Bawah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. Jakarta: Badan Pusat Statistik.

Budiman, Hamzah, P. N., & Musa, I. M. (2022). Karakteristik Indeks Massa Tubuh Berdasarkan Jenis Kelamin dan Umur pada Mahasiswa Program Profesi Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Muslim Indonesia. Indonesian Journal of Health, 2(2), 100–109.

Cahyanto, E. B., Mulyani, S., Nugrahen, A., Sukamto, I. S., & Musfiroh, M. (2021). Hubungan Status Gizi dan Prestasi Belajar. Placentum: Jurnal Ilmiah Kesehatan dan Aplikasinya, 9(1), 124–128.

Dewi, R. K., & Aisyah, W. N. (2021). Hubungan Indeks Massa Tubuh (IMT) dengan Aktivitas Fisik pada Mahasiswa Kedokteran. Indonesian Journal of Health, 1(02), 120–130. https://doi.org/10.33368/inajoh.v1i02.13

Gómez-Pinilla, F. (2008). Brain Foods: The Effects of Nutrients on Brain Function. Nature Reviews Neuroscience, 9(7), 568–578. https://doi.org/10.1038/nrn2421

Grygiel-Górniak, B., Tomczak, A., Krulikowska, N., Przysławski, J., Seraszek-Jaros, A., & Kaczmarek, E. (2016). Physical Activity, Nutritional Status, and Dietary Habits of Students of A Medical University. Sport Sciences for Health, 12(2), 261–267. https://doi.org/10.1007/s11332-016-0285-x

Harmocho, S., & Simangunsong, D. M. T. (2021). Gambaran Indeks Massa Tubuh, Aktivitas Fisik, Kapasitas Vital Paru dan Kebugaran Jasmani (Kardiorespiratori ) pada Mahasiswa/i Fakultas Kedokteran Universitas HKBP Nommensen Medan Tahun 2020. Skripsi. Universitas HKBP Nommesen.

Jannah, W., Bebasari, E., & Ernalia, Y. (2015). Profil Status Gizi Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Riau Angkatan 2012 dan 2013 Berdasarkan Indeks Massa Tubuh, Waist Hip Ratio dan Lingkar Pinggang. JOM FK, 2(1), 1–7.

Junaidi, Alfridsyah, & Fadjri, T. K. (2016). Hubungan Komposisi Tubuh dengan Indeks Prestasi Mahasiswi Prodi DIII Gizi Poltekkes Kemenkes Aceh. AcTion Journal, 1(1), 39–46.

Karl, J. P., Margolis, L. M., Madslien, E. H., Murphy, N. E., Castellani, J. W., Gundersen, Y., … Pasiakos, S. M. (2017). Changes in Intestinal Microbiota Composition and Metabolism Coincide with Increased Intestinal Permeability in Young Adults Under Prolonged Physiological Stress. American Journal of Physiology-Gastrointestinal and Liver Physiology, 312(6), G559–G571. https://doi.org/10.1152/ajpgi.00066.2017

Karwati, & Yusuf, F. M. (2022). Hubungan Indeks Massa Tubuh dengan Body Image pada Mahasiswa (Usia Remaja Akhir). Jurnal Ilmu Keperawatan Sebelas April (JIKSA), 4(2), 25–29.

Kemendikbudristek RI. (2023). Statistik Perguruan Tinggi di Indonesia. Jakarta: PDDIKTI.

Kementerian Kesehatan RI. (2019). Riset Kesehatan Dasar 2019. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.

Kusumawati, D. E. (2016). Pengaruh Komposisi Tubuh dengan Tingkat Kebugaran Fisik pada Mahasiswa Overweight dan Obese di Poltekkes Kemenkes Palu Sulawesi Tengah. Jurnal Publikasi Kesehatan Masyarakat Indonesia, 3(1), 32–37. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.20527/jpkmi.v3i1.2739

Lian, J. (2019). Hubungan Indeks Massa Tubuh dengan Prestasi Belajar Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Kelompok Umur 19-20 Tahun Angkatan 2018. Skripsi. Universitas Wijaya Kusuma.

Mufidah, R., & Soeyono, R. D. (2021). Pola Makan, Aktivitas Fisik, dan Durasi Tidur Terhadap Status Gizi Mahasiswa Program Studi Gizi Unesa. Jurnal Gizi Unesa, 1(1), 60–64.

Muharramah, A., Khairani, M. D., & Salsabila, M. (2023). Keragaman Status Gizi dan Persen Lemak Tubuh pada Mahasiswa S1 Gizi Universitas Aisyah Pringsewu Tahun 2023. Medical Journal of Nusantara, 2(2), 73–76. https://doi.org/10.55080/mjn.v2i2.365

Nilawati, S. (2023). Hubungan Antara Perilaku Makan dan Body Image dengan Status Gizi Mahasiswa Putri Keperawatan Universitas Putra Abadi Langkat. Koloni, 2(2), 405–411. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/koloni.v2i2.293

Nugraha, F. C., Budiarti, I., & Prawiradilaga, R. S. (2023). Indeks Massa Tubuh dan Persentase Lemak Tubuh Berhubungan dengan Tingkat Aktivitas Fisik Namun Tidak dengan Kesiapan Melakukan Aktivitas Fisik pada Mahasiswa. In Bandung Conference Series: Medical Science (Vol. 3, hal. 769–775).

Nugroho, K., Mulyadi, & Masi, G. N. M. (2016). Hubungan Aktivitas Fisik dan Pola Makan dengan Perubahan Indeks Massa Tubuh pada Mahasiswa Semester 2 Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran. E-journal Keperawatan, 4(2), 1–5. https://doi.org/https://doi.org/10.35790/jkp.v4i2.12918

Purbanova, R., Widodo, & Ashari, S. I. P. A. (2019). Hubungan Body Image dengan Status Gizi pada Mahasiswa. Jurnal Kesehatan Tujuh Belas (Jurkes TB), 1(1), 24–30.

Putri, R. D., & Sumarmi, S. (2017). Hubungan Status Gizi, Stres, dan Depresi Dengan Body Image pada Mahasiswa. Indonesian Journal of Public Health, 12(2), 208–2019.

Rafkhani, T., Fanani, M., & Nuhriawangsa, A. M. P. (2021). Pengaruh Chronotype dan Tingkat Stres Terhadap Status Gizi dengan Mediator Perilaku Makan pada Mahasiswa Perkuliahan Daring. Jurnal Gizi Klinik Indonesia, 18(2), 59–68. https://doi.org/10.22146/ijcn.70661

Roberts, S. B., Franceschini, M. A., Silver, R. E., Taylor, S. F., de Sa, A. B., Có, R., … Muentener, P. (2020). Effects of Food Supplementation on Cognitive Function, Cerebral Blood Flow, and Nutritional Status in Young Children At Risk Of Undernutrition: Randomized Controlled Trial. BMJ, 370(m2397), 1–17. https://doi.org/10.1136/bmj.m2397

Satriyanto, M. D., Maulana, A. Al, & Parnawi, A. (2024). Hubungan Antara Kualitas Tidur dengan Peningkatan Nilai Indeks Massa Tubuh Berlebih pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Abdurrab. Jurnal Ners, 8(1), 634–640.

Serly, V., Sofian, A., & Ernalia, Y. (2015). Hubungan Body Image, Asupan Energi dan Aktivitas Fisik dengan Status Gizi pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Riau Angkatan 2014. JOM FK, 2(2), 1–14.

Silva, S. U. da, Barufaldi, L. A., Andrade, S. S. C. de A., Santos, M. A. S., & Claro, R. M. (2018). Nutritional Status, Body Image, and Their Association with Extreme Weight Control Behaviors Among Brazilian Adolescents, National Adolescent Student Health Survey 2015. Revista Brasileira de Epidemiologia, 21(E180011), 1–13. https://doi.org/10.1590/1980-549720180011.supl.1

Sulastri, I., Rochma, W. N., Nurjanah, S., Sati, N. L., Khosyatillah, N., & Rukmana, M. I. (2024). Gambaran Indeks Massa Tubuh (IMT) Mahasiswa Keperawatan Tingkat 1: Overview of Body Mass Index (BMI) First Grade Nursing Student. Jurnal Keperawatan Sumba (JKS), 3(1), 38–44.

Syahfitri, Y., Sulastri, D., & Lestari, Y. (2016). Hubungan Status Gizi Dengan Prestasi Belajar Mahasiswa. Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas, 10(2), 139–145.

Tandean, N., Mewo, Y., & Wowo, P. M. (2015). Gambaran Indeks Massa Tubuh pada Anggota Senat Mahasiswa Fakultas Kedokteran Manado. Jurnal e-Biomedik (eBM), 3(3), 777–781. https://doi.org/https://doi.org/10.35790/ebm.v3i3.9628

Utami, A. F. (2019). Studi Deskriptif Tentang Indeks Massa Tubuh (IMT), Lingkar Pinggang dan Tekanan Darah Pada Mahasiswa/I Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya. Skripsi. Universitas Sriwijaya.

Wang, X., Hui, Z., Dai, X., Terry, P., Zhang, Y., Ma, M., … Zhang, B. (2017). Micronutrient‐Fortified Milk and Academic Performance Among Chinese Middle School Students: A Cluster‐Randomized Controlled Trial. Nutrients, 9(226), 1–11. https://doi.org/10.3390/nu9030226

Wijayanti, A., Margawati, A., & Wijayanti, H. S. (2019). Hubungan Stres, Perilaku Makan, dan Asupan Zat Gizi dengan Status Gizi pada Mahasiswa Tingkat Akhir. Journal of Nutrition College, 8(1), 1–8. https://doi.org/10.14710/jnc.v8i1.23807

Xu, Y., Bi, X., Gao, T., Yang, T., Xu, P., Gan, Q., … Zhang, Q. (2022). Effect of School-Based Nutrition and Health Education for Rural Chinese Children. Nutrients, 14(3997), 1–13. https://doi.org/10.3390/nu14193997

Yoshe, R. T., & Kumala, M. (2021). Pemetaan Status Gizi Berdasarkan Indeks Massa Tubuh dan Komposisi Tubuh pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Angkatan 2015 Dan 2016. Tarumanagara Medical Journal, 3(1), 143–151. https://doi.org/10.24912/tmj.v3i2.11756

Unduhan

Diterbitkan

2024-10-30

Cara Mengutip

Peran Status Gizi terhadap Aktivitas Fisik, Prestasi Belajar Dan Body Image Mahasiswa di Indonesia: Tinjauan Literatur. (2024). Prosiding Seminar Nasional Kusuma, 2(1), 393-407. https://journalng.uwks.ac.id/kusuma/article/view/363