Evaluasi Risiko Pelaksanaan Proyek Pembangunan Rumah Sakit Pratama Kecamatan Bunyu Provinsi Kalimantan Utara
Keywords:
analisa risiko, evaluasi risiko, identifikasi risiko, mitigasi, risiko pelaksanaanAbstract
Proyek pembangunan rumah sakit, sebagai salah satu kegiatan jasa konstruksi tidak terlepas dari risiko- risiko pelaksanaan yang sangat bervariasi. Proyek pembangunan Rumah Sakit Pratama kecamatan Bunyu juga mengalami berapa risiko. Oleh karena itu diperlukan penelitian untuk mengevaluasi risiko yang terjadi, serta mitigasi risiko demi kelancaran pelaksanaan proyek. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi risiko- risiko yang terjadi pada saat pelaksanaan dan tindakan mitigasi risiko yang dilakukan terhadap risiko yang paling sering terjadi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, risiko yang termasuk kategori sangat tinggi yaitu cuaca tidak menentu dengan hasil analisa probability x impact sebesar 12,04.
References
A. Rachman, E. Yochanan, A. I. Samanlangi, and H. Purnomo, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Karawang: CV Saba Jaya Publisher, 2024.
T. Widianto and M. Huda, “Analisa Risiko Proyek Pembangunan Universitas Ciputra Tahap 4,” axial : jurnal rekayasa dan manajemen konstruksi, vol. 7, no. 1, p. 17, Oct. 2019, doi: 10.30742/axial.v7i1.704.
T. S. Siagian, “Analisis Risiko Pelaksanaan Konstruksi pada Proyek Gedung Rumah Sakit” (Studi Kasus : Pembangunan Gedung Rumah Sakit Bunda Thamrin Medan),” Undergraduate Thesis, Universitas Sumatera Utara, Medan, 2021. Accessed: Feb. 14, 2025. [Online]. Available: https://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/46134
R. R. Rumimper, B. F. Sompie, and M. D. J. Sumajouw, “Analisis resiko pada proyek konstruksi perumahan di Kabupaten Minahasa Utara,” Jurnal Ilmiah Media Engineering, vol. 5, no. 2, 2015.
S. Arikunto, Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek, 5th ed. Jakarta: Rineka Cipta, 2002.
N. M. Janna and H. Herianto, “Konsep uji validitas dan reliabilitas dengan menggunakan SPSS,” OSF Preprints, 2021.
S. Janti, “Analisis validitas dan reliabilitas dengan skala likert terhadap pengembangan si/ti dalam penentuan pengambilan keputusan penerapan strategic planning pada industri garmen,” Prosiding Snast, pp. 155–160, 2014.
B. Darma, Statistika Penelitian Menggunakan SPSS (Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Regresi Linier Sederhana, Regresi Linier Berganda, Uji t, Uji F, R2). Guepedia, 2021.
I. Soeharto, Manajemen Proyek: Dari Konseptual Sampai Operasional Jilid 2, 2nd ed. Jakarta: Erlangga, 2001.
M. Muchson, Statistik Deskriptif. Guepedia, 2017.